
BMW GS 310 Adventure ‘Facelift” Bakal Hadir Di IIMS 2019
PT Maxindo Moto Nusantara (MMN) sebagai Agen Pemegang Merk BMW Motorrad di Indonesia, melakukan penyegaran terhadap salah satu line-up model Adventure terlarisnya, yaitu G 310 GS Adventure. BMW G 310 GS Adventure dibekali aksesoris untuk menambah proteksi kendaraan seperti, engine guard untuk melindungi mesin dancrash bar untuk melindungi body kendaraan saat melakukan berkendara off-road. Model […]